Resep Petulo / putu mayang oleh virginia arda
Inilah cara membuat Petulo / putu mayang. Resep Petulo / putu mayang yang dibuat oleh virginia arda cukup untuk .
Resep Petulo / putu mayang
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gr tepung beras
- 50 gr tepung sagu
- 1/2 sdt garam
- 60 ml air
- 400 ml air mendidih
- Pewarna makanan merah muda dan hijau
- Kuah :
- 650 ml santan
- 200 gr gula merah,sisir
- 1/4 sdt garam
- 2 lembar daun pandan,simpulkan
Cara Membuat
-
Tuang 60 ml air sedikit2 ke tepung beras sampai basah,campur rata dan berbutir.
-
Ayak dan ratakan di lap bersih,lalu kukus selama 10 menit.
-
Ayak lagi sambil dituangi air panas sedikit2 bergantian denga tepung sagu dan garam halus,aduk merata.
-
Bagi adonan menjadi 2 bagian,beri @pewarna,aduk rata.
-
Siapkan daun oisang yang sudah dioles minyak,semprotkan adonan diatasnya,lakukan sampai habis.
-
Kukus selama 10 menit sampai matang.
-
Kuah kinca : rebus semua bahan sampai mendidih,saring dan siramkan diatas petulo.
-
Siap disajikan.
Itulah tadi Resep Petulo / putu mayang, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Petulo / putu mayang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Petulo / putu mayang Karya virginia arda diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Petulo / putu mayang Karya virginia arda dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2015/01/resep-petulo-putu-mayang-karya-virginia.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.
0 Response to "Resep Petulo / putu mayang Karya virginia arda"
Post a Comment