Resep Bubur ketan hitam Kiriman dari DAPOERnya Aliasalim

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bubur ketan hitam Kiriman dari DAPOERnya Aliasalim
  • Resep Bubur ketan hitam oleh DAPOERnya Aliasalim

    Berikut ini adalah resep memasak Bubur ketan hitam. Resep Bubur ketan hitam yang dishare oleh DAPOERnya Aliasalim bisa disajikan .



    resep lengkap untuk Bubur ketan hitam


    Resep Bubur ketan hitam


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1/2 liter ketan hitam
    2. 2 liter air
    3. 10 sdm gula pasir (kalau suka manis silahkan tambahkan)
    4. 7 sdm skm putih (sy frisian flag gold)
    5. 1/2 sdt garam
    6. 2 lembar daun pandan ikat simpul
    7. 2 sdm tepung ketan diencerkan dengan air
    8. Kuah santan :
    9. 2 pcs santan instan @65 ml
    10. 300 ml air
    11. 1/2 sdt garam
    12. 2 lembar daun pandan ikat simpul

    Langkah

    1. Cuci bersih ketan hitam,rendam selama beberapa jam.Saya hanya 2 jam.Tiriskan.

    2. Rebus air hingga mendidih,masukkan daun pandan dan ketan hitam.Masak hingga lunak.Aduk sesekali.

    3. Setelah ketan hitam empuk,masukkan gula pasir,skm dan garam.Sekarang harus sering2 di aduk ya.

    4. Jika sudah pas rasanya beri larutan tepung ketan.Aduk aduk lagi hingga rata dan ketan hitam meletup letup.Matikan api.

    5. Kuah santan : campur air,santan kental,garam dan daun pandan.Masak hingga mendidih.Matikan api.

    6. Sajikan bubur ketan hitam dengan kuah santan.

    7. Memasak bubur ketan hitam ini harus sering2 di aduk ya bunda..supaya bagian bawah tidak gosong.Karena kalau bagian bawahnya gosong,maka nanti bubur akan menjadi pahit rasanya.Kalau ketan hitam sudah mulai berkurang airnya,kecilkan api.Supaya tidak terkena cipratan bubur yang meletup2 ketika sedang dimasak.

    8. Apapun masakannya...yang penting dibuat dengan penuh cintaaaa ????????????

    9. Semoga bermanfaat ya bunda ??????




    Itulah Resep Bubur ketan hitam, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Bubur ketan hitam diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bubur ketan hitam Kiriman dari DAPOERnya Aliasalim diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bubur ketan hitam Kiriman dari DAPOERnya Aliasalim dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2015/02/resep-bubur-ketan-hitam-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    0 Response to "Resep Bubur ketan hitam Kiriman dari DAPOERnya Aliasalim"

    Post a Comment

    ==[Close X]==