Resep Es Krim Lumer Lembut oleh ENIEMENIE
Dibawah ini adalah resep masakan Es Krim Lumer Lembut. Resep Es Krim Lumer Lembut yang dibuat oleh ENIEMENIE bisa disajikan .
Resep Es Krim Lumer Lembut
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 kaleng skm (370 ml)
- 1 sachet pop ice strawberry (25 gr)
- 1 sachet pop ice avocado (25 gr)
- 1 sdt sp
- 500 ml air
- optional : pewarna makanan
Langkah
Note : sebenarnya sp boleh di tim / tidak.
Tuang skm dan sp dalam wadah, mixer hingga mengembang.
Note : sp memang hanya perlu sedikit saja, adonan tetap bisa menggembang, dan lembut (ga akan bikin tenggorongan kering!).
Masukan air sedikit demi sedikit dalam adonan sambil mixer dengan kecepatan tinggi hingga mengembang.
Bagi adonan, pindahkan ke food container, masukan pop ice, tambahkan pewarna bila dirasa perlu, mixer hingga rata.
Masukan ke freezer hingga beku, es krim lembut siap disajikan. :)
Bisa dilihat yah temen-temen, ga ada pengkristalan, walaupun udah beku banget, tapi tetep lembut pas di scoop, ga keras, ga ada serbuk2 es diatas ataupun di dalam eskrim..
Bisa dimakan bersama dengan roti, seger, enak!
Demikianlah Resep Es Krim Lumer Lembut, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Es Krim Lumer Lembut diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Es Krim Lumer Lembut Kiriman dari ENIEMENIE diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Es Krim Lumer Lembut Kiriman dari ENIEMENIE dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2015/04/resep-es-krim-lumer-lembut-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.
0 Response to "Resep Es Krim Lumer Lembut Kiriman dari ENIEMENIE"
Post a Comment