Resep Bolu Ketan Hitam Panggang oleh Mama Salman
Inilah cara memasak Bolu Ketan Hitam Panggang. Resep Bolu Ketan Hitam Panggang yang dibuat oleh Mama Salman bisa disajikan loyang 20cm.
Resep Bolu Ketan Hitam Panggang
Porsi: loyang 20cm
Bahan-bahan
- 125 gr tepung ketan hitam
- 3 sdm tepung terigu
- 3 butir telur ukuran besar
- 1 sdm maizena
- 2 sdm susu bubuk
- 1 sdt sp
- 100 gr gula pasir
- 1/2 sdt vanili bubuk
- 75 gr margarin (cairkan)
- 50 ml minyak goreng
Cara Membuat
-
Panaskan oven terlebih dahulu
-
Masukan telur, gula pasir dan sp ke dalam wadah lalu mixer dengan kecepatan tinggi kurleb 10 menit hingga mengembang putih berjejak
-
Kurangi kecepatan mixer hingga yg terendah lalu masukan tepung terigu, susu, maizena, tepung ketan hitam dan margarin cair secara bergantian
-
Matikan mixer lalu aduk perlahan dengan spatula dan tuang adonan ke dalam loyang yang sudah diolesi margarin dan ditaburi tepung terigu.
-
Masukan dalam oven dan panggang kurang lebih 30 menit dengan api sedang cenderung besar
-
Taraaaa.. bolu ketan hitam panggang siap disajikan
Itulah tadi Resep Bolu Ketan Hitam Panggang, Harapan kami anda menyukainya.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Bolu Ketan Hitam Panggang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Ketan Hitam Panggang By Mama Salman diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu Ketan Hitam Panggang By Mama Salman dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2015/10/resep-bolu-ketan-hitam-panggang-by-mama.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.
0 Response to "Resep Bolu Ketan Hitam Panggang By Mama Salman"
Post a Comment