Resep Macaroni schotel oleh Fanesha Pramudhi
Berikut ini resep Macaroni schotel. Resep Macaroni schotel yang dibuat oleh Fanesha Pramudhi dapat disajikan .
Resep Macaroni schotel
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 cup makaroni rebus
- 1 buah kentang (potong dadu)
- 1 buah wortel (parut kasar)
- 1/2 cup kornet sapi
- 1/2 butir bawang bombay (cincang kasar)
- 2 butir bawang putih (cincang)
- Keju chedar (parut)
- Susu cair
- 1/2 sdm pala bubuk
- Sejumput garam+merica bubuk
- Topping keju mozarela dan keju cheddar parut
Langkah
-
Tumis bawang putih dan bawang bombay sampai harum, lalu masukkan kornet, wortel dan kentang, tumis sampai sedikit layu.
-
Tambahkan susu cair, keju parut, masak sampai setengah mendidih, lalu masukkan pala bubuk, garam, merica bubuk.
-
Tuang pd cup alumunium, beri topping keju mozarela dan keju cheddar, lalu panggang selama 15menit sampai keju mozarela meleleh.
Demikianlah Resep Macaroni schotel, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Macaroni schotel diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Macaroni schotel Kiriman dari Fanesha Pramudhi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Macaroni schotel Kiriman dari Fanesha Pramudhi dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2015/10/resep-macaroni-schotel-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.
0 Response to "Resep Macaroni schotel Kiriman dari Fanesha Pramudhi"
Post a Comment