Resep Sayap goreng madu oleh Jujue
Berikut ini adalah resep memasak Sayap goreng madu. Resep Sayap goreng madu yang dibuat oleh Jujue dapat disajikan .
Resep Sayap goreng madu
Porsi:
Bahan-bahan
- 9 sayap ayam
- Telur
- Bumbu
- Sejempol jahe
- 6 siung bawang putih
- 1 sdt garam
- 1/2 sdt lada
- Bahan pelapis
- 3 sdm tepung terigu
- 3 sdm tepung maizena/kanji
- 1/2 sdt garam
- 1/2 lada
- 1/2 sdt baking powder
- Coating
- 3 sdm madu
- secukupnya Air
Cara Membuat
-
Cuci ayam sampai bersih lalu tiriskan
-
Haluskan semua bumbu dg cara d tumbuk/blender
-
Lumuri ayam dg bumbu halus kurang lebih 30 menit atau lebih
-
Kocok telur sampai lepas,
-
Campur semua bahan pelapis jadi satu, sisihkan
-
Ambil ayam yg sdh d bumbui, gulingkan ke kocokan telur, lalu gulingkan ke bahan pelapis dan gulingkan k kocokan telur dan gulingkan k bahan pelapis lagu
-
Goreng ayam sampai kuning kecoklatan, angakt dan tiriskan
-
Didihkan madu dg air sampai berbuih, matikan kompor, masukkan ayam goreng tadi, aduk sampai rata angkat dan sajikan
-
Selamat mencoba
Demikianlah tadi Resep Sayap goreng madu, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Sayap goreng madu diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayap goreng madu By Jujue diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sayap goreng madu By Jujue dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2016/04/resep-sayap-goreng-madu-by-jujue.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.
0 Response to "Resep Sayap goreng madu By Jujue"
Post a Comment