Resep Salad buah By Dian Margarini

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Salad buah By Dian Margarini
  • Resep Salad buah oleh Dian Margarini

    Inilah cara memasak Salad buah. Resep Salad buah yang ditulis Dian Margarini bisa menjadi .



    gambar untuk cara membuat Salad buah


    Resep Salad buah


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. secukupnya kelengkeng
    2. secukupnya apel
    3. 1 buah melon
    4. 1 buah mangga
    5. 1 buah semangka non biji
    6. secukupnya strawbery
    7. secukupnya anggur
    8. 1 bgks nata de coco
    9. secukupnya kismis
    10. secukupnya keju parut
    11. bahan saus mayonaise
    12. 1/4 kg mayonaise
    13. 1 sachet susu kental manis (buat yang suka manis boleh ditambah)
    14. yoghurt strawberry (saya pake havenly yoghurt)

    Langkah

    1. Cuci bersih buah kupas kulitnya (yg perlu dikupas) buang biji lalu potong kotak2 atau sesuai selera

    2. Tuang dan tata buah2an dan nata de coco ke dalam wadah

    3. Siapkan wadah,tuang mayonaise,susu kental manis,dan yoghurt lalu aduk2 sampai tercampur rata

    4. Siramkan saus mayonaise ke atas buah2an yang sudah ditata tadi taburi kismis dan parutan keju,masukkan kulkas sebentar salad buah siap dinikmati,mudah kan ??????




    Demikianlah Resep Salad buah, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Salad buah diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Salad buah By Dian Margarini diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Salad buah By Dian Margarini dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2016/06/resep-salad-buah-by-dian-margarini.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    0 Response to "Resep Salad buah By Dian Margarini"

    Post a Comment

    ==[Close X]==