Resep Ayam Kecap Tempe Sawi - Anak Kos oleh ?????
Dibawah ini adalah cara membuat Ayam Kecap Tempe Sawi - Anak Kos. Resep Ayam Kecap Tempe Sawi - Anak Kos yang dibuat oleh ????? dapat disajikan 3 orang.
Resep Ayam Kecap Tempe Sawi - Anak Kos
Porsi: 3 orang
Bahan-bahan
- 3 potong ayam yg sdh diungkep, (1 ekor ayam saya ungkep kemaren tarok kulkas)
- seadanya air kaldu ayam
- 1/2 papan tempe potong kecil beri sedikit garam
- 2 batang sawi potong kecil
- bumbu iris:
- 1/4 potong bawang bombay
- 2 siung bawamg merah
- 1 siung bawang putih
- 2 buah cabe merah
- 1/2 batang daun bawang
- 2 lembar daun salam
- 1 lembar daun jeruk
- 1 sdm saos tiram
- secukupnya garam
- 1/2 ruas ibu jari gula jawa (sengaja tidak dominan rasa manis)
- secukupnya kecap manis
Cara Membuat
-
Goreng tempe, disisihkan
-
Goreng ayam 3 potong, sisihkan
-
Tumis bumbu iris, tambah daun salam dan jeruk, kemudian tambahkan kaldu ayam.
-
Kemudian tambahkan saos tiram, kecap, gula jawa dan garam
-
Masukkan sawi, tempe, dan ayam.
-
Masak mendidih selama 5 menit.
-
Hidangkan
Demikianlah Resep Ayam Kecap Tempe Sawi - Anak Kos, Semoga anda menyukainya.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Ayam Kecap Tempe Sawi - Anak Kos diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Kecap Tempe Sawi - Anak Kos Kiriman dari ????? diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam Kecap Tempe Sawi - Anak Kos Kiriman dari ????? dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2016/07/resep-ayam-kecap-tempe-sawi-anak-kos.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.
0 Response to "Resep Ayam Kecap Tempe Sawi - Anak Kos Kiriman dari ?????"
Post a Comment