Resep Cumi asam manis pedas Oleh Citra Dewi

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Cumi asam manis pedas Oleh Citra Dewi
  • Resep Cumi asam manis pedas oleh Citra Dewi

    Berikut ini cara membuat Cumi asam manis pedas. Resep Cumi asam manis pedas yang dishare oleh Citra Dewi cukup untuk 2 porsi.



    cara membuat Cumi asam manis pedas


    Resep Cumi asam manis pedas


    Porsi: 2 porsi

    Bahan-bahan

    1. 20 cumi
    2. 3 buah tomat
    3. 2 siung bawang putih
    4. 3 siung bawang merah
    5. 5 cabe rawit
    6. 1 sdt garam
    7. 1 sdt gula
    8. 1 sdt penyedap rasa
    9. 1/2 sdt merica bubuk
    10. 3 sdm kecap pedas
    11. 1 sdm saos tiram
    12. 2 sdm minyak
    13. 50 ml air

    Langkah

    1. Bersihkan cumi dari tinta, potong potong seperti cincin

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Cincang bawang putih, bawang merah, cabai, tomat

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Panaskan minyak, tumis bawang, cabai dan tomat sampai harum.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Tambahkan air supaya tidak gosong

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Masukkan cumi, tumis tumis dan tumis

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Masukkan garam, penyedap rasa, gula, merica bubuk, kecap pedas, saos tiram.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    7. Tumis sampai air menyusut dan mengental

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    8. Cumi asam manis pedas siap di sajikan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    9. Selamat mencoba ??

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah Resep Cumi asam manis pedas, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Cumi asam manis pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cumi asam manis pedas Oleh Citra Dewi diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Cumi asam manis pedas Oleh Citra Dewi dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2016/07/resep-cumi-asam-manis-pedas-oleh-citra.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    0 Response to "Resep Cumi asam manis pedas Oleh Citra Dewi"

    Post a Comment

    ==[Close X]==