Resep Baso goreng ayam wortel By Hanna Abredeea

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Baso goreng ayam wortel By Hanna Abredeea
  • Resep Baso goreng ayam wortel oleh Hanna Abredeea

    Dibawah ini adalah resep memasak Baso goreng ayam wortel. Resep Baso goreng ayam wortel yang dishare oleh Hanna Abredeea dapat disajikan .



    resep makanan Baso goreng ayam wortel


    Resep Baso goreng ayam wortel


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 200 gr ayam fillet
    2. 250 gr tepung tapioka
    3. 1 buah wortel
    4. 1 butir telur
    5. 3 sdt garam
    6. 2 sdt merica bubuk
    7. 2 sdt kaldu sapi
    8. 3 siung bawang putih
    9. 1 sdt baking powder
    10. 50 ml air

    Langkah

    1. Blender ayam, kemudian haluskan bawang putih dan campur dengan ayam, aduk hingga rata.

    2. Masukan garam, kaldu, merica bubuk, aduk kembali hingga rata.

    3. Masukan tepung tapioka, baking soda dan telur campur kembali hingga rata, bisa tambakan 50ml air, aduk hingga merata dan diam kan beberapa menit.

    4. Siapkan minyak dengan apik sedang, kemudian bentuk adonan dengan sendok.

    5. Baso goreng siap di nikmati saat hangat, bisa di tambahkan dengan saus sambal agar lebih nikmat ????




    Itulah Resep Baso goreng ayam wortel, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Baso goreng ayam wortel diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Baso goreng ayam wortel By Hanna Abredeea diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Baso goreng ayam wortel By Hanna Abredeea dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2016/10/resep-baso-goreng-ayam-wortel-by-hanna.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    0 Response to "Resep Baso goreng ayam wortel By Hanna Abredeea"

    Post a Comment

    ==[Close X]==