Resep Bolu kukus tanpa sprite oleh Icha W
Dibawah ini adalah resep masakan Bolu kukus tanpa sprite. Resep Bolu kukus tanpa sprite yang dibuat oleh Icha W cukup untuk .
Resep Bolu kukus tanpa sprite
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/4 segitiga biru
- 2 butir telur
- 150 gram gula
- 2 sdm susu bubuk
- Sp(lebih bagus menurut sy)
- Pewarna makanan
- 80 ml air putih
Langkah
-
Masukan tepung,gula,telur,susu,,air..mixer semua bahan klo dirasa trllu kental bisa ditambah air kurang lebih 5 menit setelah itu masukan sp mixer lg 2 menit.
-
Bagi adonan sesuai berapa pewarna yg ada..aduk aduk diaduk sampe rata??
-
Masukin yg pertama yg tanpa warna kemudian taro yg berwarna di atas dikit ajj ya pemirsa(banyakin yg putih bawahnya)
-
Kukus 10-15 menit..jgn dibuka buka ya..nanti ndak melar..(maaf ndak ada fotone,lupa ngefotoin)????
-
Selamat mencoba
Itulah tadi Resep Bolu kukus tanpa sprite, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bolu kukus tanpa sprite diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu kukus tanpa sprite Oleh Icha W diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu kukus tanpa sprite Oleh Icha W dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2017/01/resep-bolu-kukus-tanpa-sprite-oleh-icha.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.
0 Response to "Resep Bolu kukus tanpa sprite Oleh Icha W"
Post a Comment