Resep Risol Ragout Ayam Mayones oleh Ekasari
Berikut ini resep Risol Ragout Ayam Mayones. Resep Risol Ragout Ayam Mayones yang dibuat oleh Ekasari cukup untuk .
Resep Risol Ragout Ayam Mayones
Porsi:
Bahan-bahan
- Kulit risol :
- 250 gr terigu serbaguna
- 250 ml susu cair
- 2 telur ayam
- 1 sdm minyak goreng
- secukupnya Garam dan merica
- Pelapis :
- Tepung panir
- 2 telur kocok
- Minyak untuk menggoreng
- Ragout ayam :
- 200 gr daging ayam cincang
- 300 ml susu cair
- 2 sdm tepung terigu
- margarin untuk menumis
- 1 bawang bombay ukuran kecil, potong dadu
- 2 siung bawang putih, geprek, cincang
- 1 wortel, potong dadu
- 2 tangkai seledri, iris halus
- 1 sachet mayones ukuran sedang (saya lupa brp ml)
- secukupnya Garam, merica,gula pasir
Langkah
-
Ragout : panaskan minyak, tumis daging ayam hingga berubah warna, angkat sisihkan. Tambahkan margarin dlm wajan, tumis bawang putih hingga kecoklatan, masukkan bombay, aduk s/d layu, masukkan terigu, kecilkan api, aduk s/d berbulir,masukkan ayam, wortel, susu, aduk hingga kental, masukkan seledri, garam dkk, koreksi rasa. Angkat, hilangkan uap. Terakhir masukkan mayones dan aduk rata
Tambah foto
Tambah foto
Tambah foto
Itulah Resep Risol Ragout Ayam Mayones, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Risol Ragout Ayam Mayones diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Risol Ragout Ayam Mayones Kiriman dari Ekasari diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Risol Ragout Ayam Mayones Kiriman dari Ekasari dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2017/01/resep-risol-ragout-ayam-mayones-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.
0 Response to "Resep Risol Ragout Ayam Mayones Kiriman dari Ekasari"
Post a Comment