Resep Pizza keto crunchy oleh Intan Puspita
Dibawah ini adalah resep Pizza keto crunchy. Resep Pizza keto crunchy yang dibuat oleh Intan Puspita bisa jadi .
Resep Pizza keto crunchy
Porsi:
Bahan-bahan
- 10 sdm tepung (saya pake 7 sdm tepung almond n 3 sdm tepung keto
- 2 sdm butter
- 1 butir telur
- sesuai selera saus sambal fermentasi
- secukupnya mayonaise kraft
- 1 bgks jamur kancing
- 1 potong ayam bakar suwir (kebetulan lagi masak ayam bakar)
- 10 gr keju kraft chedar parut
- 20 gr keju mozarella
- sedikit oregano
- 1 buah bawang bombay
Cara Membuat
-
Buat adonan kulit : campur semua bahan hingga rata, ratakan di loyang beralas kertas roti yang sdh d oles butter (saya suka yang tipis)
-
Oven kulit hingga setengah matang
-
Tambahkan toping, oven setengah matang, tambahkan keju, oven sampai keju meleleh
Demikianlah Resep Pizza keto crunchy, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Pizza keto crunchy diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pizza keto crunchy Karya Intan Puspita diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pizza keto crunchy Karya Intan Puspita dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2017/10/resep-pizza-keto-crunchy-karya-intan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.
0 Response to "Resep Pizza keto crunchy Karya Intan Puspita"
Post a Comment