Resep Carrot Beef Muffins Bekal Anak oleh Ratih73
Berikut ini cara membuat Carrot Beef Muffins Bekal Anak. Resep Carrot Beef Muffins Bekal Anak yang dibuat oleh Ratih73 dapat disajikan .
Resep Carrot Beef Muffins Bekal Anak
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 buah Roti Croissant (bisa ganti roti tawar)
- 3 butir Telur (disesuaikan dengan bahan lainnya)
- Secukupnya Sisa saus Spaghetti (bs diganti kornet/sosis cincang)
- Secukupnya Lada Bubuk
- Secukupnya Keju Parmesan Bubuk
- 4 sdm Susu Putih Cair
- Secukupnya Margarin/Minyak untuk oles loyang
Langkah
-
Roti croissant disobek-sobek, tata di dalam loyang yg sudah dioles minyak. Sisihkan.
-
Kocok telur dengan lada bubuk, keju parmesan, susu, adonan daging sampai rata/berbusa. Sy tambahkan parutan wortel lagi. Tuang ke atas roti yg sudah ditata dlm loyang, bisa dihias atasnya dengan keju parut/potongan keju. Masak di oven sampai matang. Angkat, dinginkan dan siap dibawa bekal anak.
-
Demikianlah tadi Resep Carrot Beef Muffins Bekal Anak, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Carrot Beef Muffins Bekal Anak diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Carrot Beef Muffins Bekal Anak Karya Ratih73 diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Carrot Beef Muffins Bekal Anak Karya Ratih73 dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2018/01/resep-carrot-beef-muffins-bekal-anak.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.
Subscribe to: Post Comments (Atom)
0 Response to "Resep Carrot Beef Muffins Bekal Anak Karya Ratih73"
Post a Comment