Resep Sambal ganja udang oleh Anna Viana
Berikut ini resep cara membuat Sambal ganja udang. Resep Sambal ganja udang yang ditulis Anna Viana bisa jadi 1 porsi cobek.
Resep Sambal ganja udang
Porsi: 1 porsi cobek
Bahan-bahan
- 1/4 kg udang
- 10 siung bawang merah
- sereh bagian putih 1 batang
- 5 lembar daun jeruk
- blimbing wuluh 1 buah (kalau agak besar)
- sesuai selera cabe
- gula
- garam
Langkah
Bersihkan udang dari kotoran dan kulit, lumuri garam, kemudian goreng hingga matang, tiriskan
Goreng bawang merah hingga lunak, angkat dan tiriskan
Siapkan semua bahan kecuali udang di atas cobek, kemudian uleg hingga halus atau sesuai selera. Agar mudah menguleg, ada baiknya sereh, daun jeruk, dan blimbing wuluh diiris tipis2 sebelumnya.
Bila dirasa sudah cukup lembut, tambahkan beberapa ekor udang, uleg hingga halus
Tambahkan sisa udang, uleg kasar.
Dan....jadilah.. siap disantap, dengan nasi hangat.. nyam nyam
Itulah tadi Resep Sambal ganja udang, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Sambal ganja udang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sambal ganja udang By Anna Viana diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sambal ganja udang By Anna Viana dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2018/03/resep-sambal-ganja-udang-by-anna-viana.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.
0 Response to "Resep Sambal ganja udang By Anna Viana"
Post a Comment