Resep Ayam Rambutan oleh Niken Herti Nur Utami
Berikut ini cara membuat Ayam Rambutan. Resep Ayam Rambutan yang ditulis Niken Herti Nur Utami bisa menjadi .
Resep Ayam Rambutan
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gram ayam cincang
- 1 buah wortel, serut halus
- 1 batang daun bawang, iris halus
- 1 butir telur, kocok lepas
- 1/2 sdt merica bubuk
- 1 sdt garam
- 1/4 sdt gula pasir
- Bihun mentah, tumbuk kasar
- Minyak untuk menggoreng
Langkah
-
Campur ayam cincang, wortel serut, daun bawang iris, dan telur aduk rata
-
Bumbui gula pasir, garam dan merica bubuk, aduk rata
-
Bentuk bulat lalu gulingkan di bihun yang sudah ditumbuk kasar
-
Panaskan minyak, goreng sampai kecoklatan dan matang
Itulah Resep Ayam Rambutan, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Ayam Rambutan diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Rambutan Dari Niken Herti Nur Utami diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam Rambutan Dari Niken Herti Nur Utami dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2018/08/resep-ayam-rambutan-dari-niken-herti.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.
0 Response to "Resep Ayam Rambutan Dari Niken Herti Nur Utami"
Post a Comment