Resep Bolu Zebra Panggang oleh Elyska_Kitchen
Inilah resep Bolu Zebra Panggang. Resep Bolu Zebra Panggang yang ditulis Elyska_Kitchen dapat disajikan .
Resep Bolu Zebra Panggang
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 btr telur
- 1/4 sdt sp
- 6 sdm gulpas
- 8 sdm tepung terigu
- 2 sct susu bubuk dancow putih
- 1 sdt vanili
- 1 sdt baking soda
- secukupnya pasta coklat
- 50 gr mentega (cairkan)
Cara Membuat
-
Mixer telur, sp dan gulpas sampai mengembang (kurleb 15 menit). Sisihkan
-
Campur tepung terigu, susu bubuk dancow, vanili dan baking soda, ayak. Masukan ke adonan telur, mixer kembali asal tercampur rata jangan sampai overmix.
-
Tuang margarin cair, aduk balik dg spatula sampai rata jangan sampai ada yang tertinggal nanti bisa bantat.
-
Bagi jadi 2 adonan, salah satu adonan beri pasta coklat.
-
Siapkan loyang yang sudah diberi mentega dan tepung terigu. Kemudian tuang adonan di tengah loyang kira-kira 1 sendok sayur secara bergantian, sampai adonan habis.
-
Panggang dng suhu 180°C selama 54 menit (tergantung oven masing-masing)
-
Tes tusuk pake lidi, kalo adonan udah ga lengket di lidi berarti cake udah mateng.
-
Keluarkan, biarkan dingin.
-
Potong - potong..
-
Sajikan..
Demikianlah tadi Resep Bolu Zebra Panggang, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bolu Zebra Panggang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Zebra Panggang Karya Elyska_Kitchen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu Zebra Panggang Karya Elyska_Kitchen dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2018/09/resep-bolu-zebra-panggang-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.
0 Response to "Resep Bolu Zebra Panggang Karya Elyska_Kitchen"
Post a Comment