Resep Gabin Tape Singkong Uenaaak oleh Roosanti Widyastuti
Berikut ini resep memasak Gabin Tape Singkong Uenaaak. Resep Gabin Tape Singkong Uenaaak yang dishare oleh Roosanti Widyastuti cukup untuk 10 porsi.
Resep Gabin Tape Singkong Uenaaak
Porsi: 10 porsi
Bahan-bahan
- 400 gram tape singkong
- 1 sachet SKM putih
- Secukupnya gula pasir (boleh skip)
- 20 buah malkist
- 1 butir telur, kocok lepas
Cara Membuat
-
Haluskan tape hingga lembut. Buang sumbunya. Campurkan SKM dan gula, aduk rata. Jika adonan tape terlalu lembek bisa ditambahkan sedikit tepung terigu saat mengaduk.
-
Ambil 1 lembar malkist, beri olesan adonan tape di atasnya, tutup dengan selembar malkist lagi. Tekan dan ratakan isiannya. Jika ingin dipotong segitiga, diamkan beberapa saat malkist yang telah diberi isi sebelum dipotong, agar malkist ga hancur.
-
Celupkan malkist tape ke dalam telur kocok. Goreng dalam minyak panas api sedang hingga sedikit kecoklatan. Jangan terlalu lama menggoreng karena malkist mudah hangus. Angkat dan sajikan
Demikianlah tadi Resep Gabin Tape Singkong Uenaaak, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Gabin Tape Singkong Uenaaak diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Gabin Tape Singkong Uenaaak Kiriman dari Roosanti Widyastuti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Gabin Tape Singkong Uenaaak Kiriman dari Roosanti Widyastuti dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2019/02/resep-gabin-tape-singkong-uenaaak.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.
0 Response to "Resep Gabin Tape Singkong Uenaaak Kiriman dari Roosanti Widyastuti"
Post a Comment