Resep Bola-Bola Ketan Goreng Isi Cokelat Dari Rachma Esty Utami

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bola-Bola Ketan Goreng Isi Cokelat Dari Rachma Esty Utami
  • Resep Bola-Bola Ketan Goreng Isi Cokelat oleh Rachma Esty Utami

    Berikut ini resep cara membuat Bola-Bola Ketan Goreng Isi Cokelat. Resep Bola-Bola Ketan Goreng Isi Cokelat yang ditulis Rachma Esty Utami cukup untuk 4 porsi.



    gambar untuk resep makanan Bola-Bola Ketan Goreng Isi Cokelat


    Resep Bola-Bola Ketan Goreng Isi Cokelat


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. 250 gr tepung ketan
    2. 50 gr tepung terigu
    3. 1/3 sdt baking powder
    4. 5 sdt gula
    5. 1/3 sdt garam
    6. 1/2 sdm minyak
    7. 1 butir telur
    8. 200 ml susu cair hangat
    9. bahan isi:
    10. secukupnya chocolate chip

    Langkah

    1. Campur semua bahan menjadi satu. Tuang susu cair hangat sedikit demi sedikit hanya hingga adonan kalis.

    2. Ambil sedikit adonan. Bulatkan dan pipihkan. Beri bahan isi. Bulatkan dan rapatkan.

    3. Goreng dalam minyak yang sudah dipanaskan hingga berwarna kuning kecoklatan. Angkat.

    4. Sajikan




    Demikianlah tadi Resep Bola-Bola Ketan Goreng Isi Cokelat, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Bola-Bola Ketan Goreng Isi Cokelat diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bola-Bola Ketan Goreng Isi Cokelat Dari Rachma Esty Utami diatas pada kategori resep berikut ini
               

    Anda sedang membaca Resep Bola-Bola Ketan Goreng Isi Cokelat Dari Rachma Esty Utami dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2019/07/resep-bola-bola-ketan-goreng-isi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    0 Response to "Resep Bola-Bola Ketan Goreng Isi Cokelat Dari Rachma Esty Utami"

    Post a Comment

    ==[Close X]==