Resep Seblak basah spesial udang sosis telur Karya FaieQ Alamsyah

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Seblak basah spesial udang sosis telur Karya FaieQ Alamsyah
  • Resep Seblak basah spesial udang sosis telur oleh FaieQ Alamsyah

    Inilah cara memasak Seblak basah spesial udang sosis telur. Resep Seblak basah spesial udang sosis telur yang ditulis FaieQ Alamsyah bisa disajikan 4 porsi.



    resep makanan Seblak basah spesial udang sosis telur


    Resep Seblak basah spesial udang sosis telur


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. 250 gr kerupuk udang (kerupuk tahu tek2 klo d surabaya)
    2. 1 butir telur ayam
    3. 1 buah sosis (saya pake sosis ikan)
    4. secukupnya udang dikupas n dicincang
    5. Bumbu:
    6. 3 siung bawang merah
    7. 3 siung bawang putih
    8. 5 cm kencur
    9. 2 buah cabe merah besar
    10. secukupnya cabe rawit (saya pake agak banyak biar mantap)
    11. secukupnya garam
    12. secukupnya kecap
    13. secukupnya minyak untuk menumis

    Langkah

    30 menit
    1. Rendam kerupuk dengan air

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Haluskan semua bumbu

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Panaskan minyak, orak arik telur hingga matang, angkat sisihkan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga harum, masukkan udang cincang tumis sampai berubah warna

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Masukkan kerupuk n air secukupnya

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Tambahkan garam, kecap, sosis yg sudah diiris sampai kerupuk matang

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    7. Icip2 sajikan panas2..

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah tadi Resep Seblak basah spesial udang sosis telur, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Seblak basah spesial udang sosis telur diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Seblak basah spesial udang sosis telur Karya FaieQ Alamsyah diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Seblak basah spesial udang sosis telur Karya FaieQ Alamsyah dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2019/07/resep-seblak-basah-spesial-udang-sosis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    0 Response to "Resep Seblak basah spesial udang sosis telur Karya FaieQ Alamsyah"

    Post a Comment

    ==[Close X]==