Resep Cheesecake homemade oleh Rani Diandini
Berikut ini cara memasak Cheesecake homemade. Resep Cheesecake homemade yang dibuat oleh Rani Diandini bisa disajikan .
Resep Cheesecake homemade
Porsi:
Bahan-bahan
- 5 lembar roti tawar
- 1 bks agar agar plain
- 1 blok keju cheddar
- 350 ml susu fullcream
- 3 sdm gula pasir
- 1 butir telur
- Selai blueberry/ strawberry/creamcheese (topping sesuai selera)
Langkah
-
Masukan semua bahan kedalam blender,lalu blender hingga tercampur
-
Siapkan loyang yg sudah diolesi margarin, kemudian masukan adonan kedalam loyang
-
Masukan loyang kedalam panci kukusan,kemudian kukus kurleb 30 menit
-
Setelah 30 menit,angkat lalu tiriskan,, setelah tdk panas masukan kedalam kulkas
-
Setelah cheesecake dingin,beri topping dengan selai bluberry (disesuaikan dg selera) beri parutan keju diatasnya,,cheesecake siap disantap bersama kesayangan ????mudah bukan?
Demikianlah Resep Cheesecake homemade, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Cheesecake homemade diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cheesecake homemade Oleh Rani Diandini diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cheesecake homemade Oleh Rani Diandini dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2019/09/resep-cheesecake-homemade-oleh-rani.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.
0 Response to "Resep Cheesecake homemade Oleh Rani Diandini"
Post a Comment