Resep Pie apel malang topping crumble oleh zean putri lautena
Berikut ini adalah resep cara membuat Pie apel malang topping crumble. Resep Pie apel malang topping crumble yang dibuat oleh zean putri lautena dapat disajikan .
Resep Pie apel malang topping crumble
Porsi:
Bahan-bahan
- Kulit pie
- 150 g terigu segitiga
- 1 telur utuh
- 1 sdm gula pasir
- 100 g mentega
- Sejumput garam
- Isian
- 8 buah apel malam ukuran kecil, kupas potong dadu
- 1 sdt kayu manis
- 2 Sdm gula merah
- 4 sdm gula pasir
- 2 sdm perasan lemon (saya pake jeruk nipis)
- Sejumput garam
- Toping crumble
- 50 g terigu
- 2 sdm mentega
- 1 sdm keju part
- 2 sdm air es
Langkah
-
Campur semua bahan kulit pie sampai kalis, filing dengan rollingpin sampai rata bentuk lingkaran sesuaikan dengan loyang, tata di Loyang sampai rata
-
Tusuk tusuk dengan garpu, supaya adonan TDK mengembang waktu di oven
-
Untuk isianya,campur semua bahan isian, masak di api kecil supaya TDK gosong
-
Setelah matang tata di Loyang Yg sudah diisi kulit pie
-
Untuk toping nya, campurcsemua bahan sampai bergrindil kecil
-
Tata toping di Loyang... Oven selama 30 menit
-
Pie apel siap dihidangkam
Demikianlah Resep Pie apel malang topping crumble, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Pie apel malang topping crumble diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pie apel malang topping crumble Oleh zean putri lautena diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pie apel malang topping crumble Oleh zean putri lautena dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2019/09/resep-pie-apel-malang-topping-crumble.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.
0 Response to "Resep Pie apel malang topping crumble Oleh zean putri lautena"
Post a Comment