Resep Bola-bola Kentang Telur Sayuran Balut Oatmeal (#pr_kentang) oleh Mama Syifa Hana
Berikut ini adalah resep Bola-bola Kentang Telur Sayuran Balut Oatmeal (#pr_kentang). Resep Bola-bola Kentang Telur Sayuran Balut Oatmeal (#pr_kentang) yang ditulis Mama Syifa Hana dapat disajikan .
Resep Bola-bola Kentang Telur Sayuran Balut Oatmeal (#pr_kentang)
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gr kentang, rebus smp empuk, haluskan
- 15 bh telur puyuh rebus, kupas
- segenggam bayam, rebus, cincang halus
- 1 bh wortel, serut dg parutan keju
- 50 gr keju parut
- 2 batang seledri cincang halus
- 1/2 sdt merica bubuk
- secukupnya garam dan kaldu bubuk
- bahan pencelup dan pelapis
- 2 butir telur, kocok lepas
- secukupnya oatmeal
Cara Membuat
-
Campur semua bahan kecuali telur puyuh hingga rata.
-
Ambil adonan secukupnya, isi dengan telur puyuh, bentuk bulat. lakukan sampai habis.
-
Celupkan dalam kocokan telur, balut dengan oatmeal hingga rata. simpan di kulkas.
-
Goreng dengan minyak banyak dan api kecil hingga keemasan. angkat dan tiriskan.
Itulah tadi Resep Bola-bola Kentang Telur Sayuran Balut Oatmeal (#pr_kentang), Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bola-bola Kentang Telur Sayuran Balut Oatmeal (#pr_kentang) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bola-bola Kentang Telur Sayuran Balut Oatmeal (#pr_kentang) - Mama Syifa Hana diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bola-bola Kentang Telur Sayuran Balut Oatmeal (#pr_kentang) - Mama Syifa Hana dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2019/11/resep-bola-bola-kentang-telur-sayuran.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.
0 Response to "Resep Bola-bola Kentang Telur Sayuran Balut Oatmeal (#pr_kentang) - Mama Syifa Hana"
Post a Comment