Resep Kue Lapis By Ika Fitri Rahayu

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Kue Lapis By Ika Fitri Rahayu
  • Resep Kue Lapis oleh Ika Fitri Rahayu

    Berikut ini cara memasak Kue Lapis. Resep Kue Lapis yang dibuat oleh Ika Fitri Rahayu dapat disajikan 12 potong.



    gambar untuk resep makanan Kue Lapis


    Resep Kue Lapis


    Porsi: 12 potong

    Bahan-bahan

    1. 200 gr Tepung Beras 200gr Tepung tapioka 250gr gula pasir
    2. 500 ml santan
    3. sejumput Garam

    Langkah

    1. Masak santan beserta gula smpai mendidih (aduk terus biar ga pecah). Dinginkan.

    2. Campur tepung beras,tepung tapioka,dan garam

    3. Masukkan larutam santan yg sudah dingin tadi. Aduk smpai rata

    4. Kemudian saring adonan agar tidak bergerindil.

    5. Bagi adonan,beri warna. Masukkan ke dalam kukusan tiap warna 2sendok sayur sekitar kurleb 5 menitan.

    6. Kukus sampai warna terakhir. Lanjutkan mengukus skitar 20-25mnitan. Dinginkan dan potong2.




    Itulah Resep Kue Lapis, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Kue Lapis diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue Lapis By Ika Fitri Rahayu diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Kue Lapis By Ika Fitri Rahayu dengan alamat Url: https://dvozkitchen.blogspot.com/2019/12/resep-kue-lapis-by-ika-fitri-rahayu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    0 Response to "Resep Kue Lapis By Ika Fitri Rahayu"

    Post a Comment

    ==[Close X]==